Home ยป Pembangunan

Satgas Percepatan Investasi IKN Dibentuk untuk Atasi Tantangan Pembangunan

Pemerintah Indonesia telah membentuk Satuan Tugas atau Satgas Percepatan Investasi IKN (Ibu Kota Nusantara) dengan tujuan untuk mempercepat pembangunan dan investasi di IKN. Langkah ini dilakukan sebagai upaya untuk memastikan koordinasi yang efektif antara berbagai kementerian dan lembaga dalam mengatasi tantangan yang ada. Tenaga Ahli Menteri Investasi/BKPM RI, Anggawira menjelaskan bahwa Satgas ini bersifat ad…

Read More

IKN Nusantara Kebut Proses Pembebasan Lahan, Siapkan Jaring untuk Investor Swasta

Rencana pembangunan Ibu Kota Negara alias IKN Nusantara pada kuartal I 2023 bakal dikebut untuk penggarapan proyek pembebasan lahan. Kepala Otorita IKN Nusantara Bambang Susantono mengatakan pada kuartal I 2023 ini akan terlihat progres konstruksi yang lebih besar. “On progres misalnya kita lihat land clearing, land development itu akan kelihatan kita akan meratakan beberapa tempat,”…

Read More